TELOMOYO

Gunung Telomoyo yang ada di perbatasan Kabupaten Semarang dan Kabupaten Magelang, Jawa Tengah menjadi salah satu tempat wisata favorit. Itu karena puncak gunung setinggi 1.894 meter di atas permukaan laut (mdpl) itu dapat dicapai menggunakan sepeda motor atau sepeda kayuh.
 

Salah satu tempat wisata terbaru di Kabupaten Magelang, tepatnya di Gunung Telomoyo, menawarkan pemandangan alam yang apik dan sayang untuk dilewatkan. Adapun, tempat wisata itu bernama Awang Awang Sky View. Tempat ini digadang-gadang sebagai titik terbaik untuk melihat Gunung Merbabu, Andong, Sumbing, dan Sindoro. “Awang Awang Sky View ini adalah salah satu spot seperti gardu pandang yang terletak di tengah-tengah Gunung Telomoyo. Titik terbaik di Telomoyo untuk melihat empat gunung,” kata Pemilik Awang Awang Sky View dan Telomoyo JIP Explore, M. Budi Santoso, Kamis (20/5/2021).

Hamba Allah

1 komentar:

_malahm

semarang, jateng, Indonesia
Mau panjang atau pendek terserah, tapi saya adalah anak sholeh

Instagram

_malahm